Kepala UPTD KPH Lariang beserta Jajaran Menanam Mangrove dalam Rangka HUT Sulbar

Kepala UPTD KPH Lariang beserta Jajaran Menanam Mangrove dalam Rangka HUT Sulbar

Lariang-08/09/2024. Kepala UPTD KPH Lariang Dinas Kehutanan Sulawesi Barat, Eko Sapariyanto. S,ST., memimpin Penanaman Mangrove UPTD KPH Lariang Dinas Kehutanan dalam rangka HUT Sulbar dengan tema kegiatan Sulbar Sepekan Menanam Mangrove. Kegiatan ini dilaksanakan di Bambaloka, Kecamatan Baras, Kabupaten Pasangkayu, Provinsi Sulawesi Barat.

Kegiatan ini yang dihadiri oleh Eselon IV Beserta staf lingkup UPTD KPH Lariang, TNI-POLRI, Camat,Siswa-Siswi SMA se-kabupaten Pasangkayu. Kepala UPTD KPH Lariang Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Barat menyampaikan manfaat dari menanam mangrove.

“Sepekan menanam mangrove yang digalakkan oleh PJ Gubernur Sulawesi Barat merupakan salah satu item kegiatan dalam memeriahkan HUT ke 20 Provinsi Sulawesi Barat. Kegiatan menanam mangrove dapat mengatasi perubahan iklim, pemanasan global”, ujar Eko Sapariyanto.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *